Al Quran dan Al Kitab adalah Kitab Petunjuk bagi umat manusia, ayat-ayat yang tertulis di dalamnya tidak ada yang saling bertentangan. Dengan memanfaatkan akal dan pikiran yang dimiliki oleh manusia, Kitab Petunjuk tersebut dapat dipahami dan di implementasikan dalam kehidupan sehari-hari. Fakta Kebenaran mengabarkan kebenaran yang terdapat dalam kitab-kitab agar dapat dijalankan dan difahami dengan benar, sesuai dengan tujuan diturunkannya kitab-kitab tersebut.